Lompat ke isi utama

Berita

Halalbihalal dengan KPU, Bawaslu Lumajang Siap Awasi Tahapan Pemilu

Halalbihalal dengan KPU, Bawaslu Lumajang Siap Awasi Tahapan Pemilu

Momentum Halalbihalal juga digunakan oleh Bawaslu Lumajang sebagai sarana koordinasi dengan Komisi Pemilihan Umum (KPU) dalam persiapan tahapan pemilu yang akan dimulai Juni 2022, Selasa (11/05/2022)

Ketua Bawaslu Lumajang, Amin Sobari menuturkan bila inisiatif halalbihalal tersebut berasal dari lembaga yang dipimpinnya.

"Kami mengundang KPU Lumajang dan tetangga sekitar. Termasuk komisioner Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Lumajang. Dikemas dengan halalbihalal," ungkapnya

Pertemuan yang tampak santai tersebut juga saling sharing tentang tahapan dan anggaran.

"Bukan acara formal. Isi pertemuannya kita saling minta maaf setelah lebaran. Kemudian kita juga ngobrolin persiapan tahapan pemilu dan anggaran juga. Dengan pertemuan tadi semoga berdampak baik pada jalannya tahapan pemilu dan pilkada di Lumajang," pungkasnya.

toast

Media Sosial

news

Lokasi Bawaslu Provinsi

tanya

Konsultasi
Hukum Kepemiluan

Tanyakan right-circle
tanya

Konsultasi
Hukum Kepemiluan

Tanyakan right-circle